Browsing Skripsi - Pendidikan Guru Madrasah Ibtida'iyah by Title
Now showing items 39-58 of 111
-
Pelaksanaan Model Directive Learning Pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak di Madrasah Tsanawiyah Miftahul Huda Seberang Tembilahan
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2022-09-28)Pemikiran mendasar dari model pembelajaran langsung yakni siswa belajar dengan mengamati secara selektif, mengingat dan menirukan tingkah laku gurunya. Atas dasar pemikiran tersebut, hal penting yang harus diingat dalam ... -
Penerapan Media Animasi untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Tematik Kelas V Madrasah Ibtidaiyah Al-Rasyid Belantaraya
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2023-02-22)Hasil angket awal dilapang bahwa minat belajar siswa kurang, ini di tandai dengan siswa malas membaca seperti pada saat disuruh membaca teks guru harus menunjuk agar siswa membaca, Kemudian pada saat guru menjelaskan ... -
Penerapan Media Audio Visual Pada Pembelajaran Daring untuk Meningkatkan Hasil Belajar Tematik di Kelas IV SDIT Fathur Rahman Tembilahan
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2022-04-11)Pada pembelajaran daring guru harus mampu menyesuaikan media yang akan digunakan pada proses pembelajaran secara online. Pada fakta lapangan yang ada disekolah SDIT Fathur Rahman Tembilahan terutama di kelas IV guru ... -
Penerapan Metode Bermain Peran Untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Siswa Pada Kelas V A Sdn 010 Pengalihan Kec. Keritang
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2022-03-18)Berdasarkan hasil observasi dilapangan ada beberapa hal yang ditemukan (1)tidak ada siswa yang berani menyampaikan pendapat, (2)tidak ada siswa yang bertanya pada guru dan hanya sebagain siswa yang berani menjawab ... -
Penerapan metode jarimatika untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika kelas IV di SDN 021 Kuala Sebatu
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2023-01-18)Permasalahan dalam penelitian ini adalah Siswa belum mampu menjelaskan materi yang dipelajari, sebagian siswa belum mampu menghitung dengan benar, sebagian hasil belajar ulangan harian siswa masih rendah. Pemecahan ... -
Penerapan Metode Pembelajaran Inside Outside Circle (IOC) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaraan Bahasa Indonesia Kelas V MI Nahdlatul Ulama II Tembilahan.
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2021-10-27)Metode merupakan salah satu alat untuk mencapai tujuan dengan memanfaatkan metode secara akurat guru akan mampu mencapai tujuan pembelajaran. Hal ini dimaksudkan agar anak didik memiliki keterampilan tertentu, serta ... -
Penerapan Metode Pembelajaran Outdoor Study dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa pada Tema Peduli Terhadap Makhluk Hidup Kelas IV Madrasah Ibtidaiyah Swasta Al-Hidayah Bidari Bekawan Kecamatan Mandah
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2022-12-02)Permasalahan dalam penelitian ini adalah masih ada siswa yang mengeluh saat diperintahkan mengerjakan tugas. siswa sulit fokus pada saat belajar. masih ada siswa yang tidak menjawab ketika gurunya bertanya. siswa lesu ... -
Penerapan Metode Penugasan Oleh Guru Kelas IV Sekolah Dasar Negeri 012 Teluk Dalam Kecamatan Kuala Indragiri
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2022-10-18)Metode penugasan adalah metode penyajian bahan dengan cara guru memberikan tugas tertentu agar peserta didik melakukan kegiatan belajar. Tugas yang diberikan kepada peserta didik dapat dilakukan diluar kelas maupun ... -
Penerapan Model Course Review Horay Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV.B Pada Mata Pelajaran Matematika di Madrasah Ibtidaiyah Jamiatul Jariyah Kecamatan Tembilahan Hulu
(STAI Auliaurrasyididn Tembilahan, 2020-12-02)Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penerapan model course review horay dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV.B pada mata pelajaran Matematika di Madrasah Ibtidaiyah Jamiatul Jariyah Kecamatan ... -
Penerapan Model Pembelajaran Take and Give untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPA di Kelas V Sekolah Dasar Negeri 018 Harapan Tani Kecamatan Kempas
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2021-10-27)Penelitian ini di latar belakangi oleh permasalahan rendah nya hasil belajar siswa pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Sekolah Dasar Negeri 018 Harapan Tani Kecamatan Kempas. Hal ini terjadi karena dalam proses belajar ... -
Penerapan Multimedia Interaktif Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA di Kelas IV SD Negeri 010 Sungai Beringin
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2022-12-02)Berdasarkan observasi dilapangan ditemukan bahwa guru tidak menggunakan media yang bervariasi, serta siswa-siswa yang kurang berminat dalam mengikuti pembelajaran, hal itu dapat dilihat dari ributnya siswa selama proses ... -
Penerapan Strategi Modelling The Way Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Tematik Kelas IV SDN 008 Simpang Gaung Kecamatan Gaung
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2023-02-24)Masalah dalam penelitian ini adalah masih terdapat siswa yang memiliki hasil belajar pada pembelajaran tematik khususnya pada mata pelajaran IPA IV masih rendah. Dikarenakan strategi yang digunakan oleh guru masih ... -
Penerapan strategi pembelajaran crossword Puzzle terhadap hasil belajar IPS siswa kelas V di Sekolah Dasar Negeri 035 Tembilahan Hilir kecamatan Tembilahan
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2023-02-24)Penggunaan strategi pembelajaran yang masih berpusat pada guru dan kurang memanfaatkan strategi yang lebih interaktif membuat tingkat pemahaman peserta didik terhadap materi pelajaran masih belum optimal. Siswa kurang ... -
Penerapan Strategi Pembelajaran Listening Team dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri 011 Sungai Ambat Kecamatan Enok
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2023-01-12)Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan rendahnya hasil belajar siswa. Hal ini terjadi karena dalam proses pembelajaran penggunaan strategi pembelajaran masih berpusat pada guru, siswa tidak memperhatikan ... -
Penerapan Teknologi Informasi dan Komunikasi Oleh Guru dalam Pembelajaran Jarak Jauh (Distance Learning) di Sekolah Dasar Islam Terpadu Insan Rabbani Tembilahan
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2021-10-27)Penerapan teknologi informasi dan komunikasi yang banyak membawa dampak positif bagi kemajuan dunia pendidikan. Khususnya teknologi komputer dan internet, baik dalam hal perangkat keras maupun perangkat lunak. ... -
Pengaruh Belajar Mandiri (Independent Learning) Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV di SDN 020 Kotabaru Kecamatan Keritang
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2022-04-12)Masalah dalam penelitian ini yaitu banyak siswa yang tidak mencapai KKM pada mata pelajaran Bahasa Indonesia dengan nilai yang telah ditetapkan yaitu 75, penyebab tersebut adalah kurangnya kemandirian siswa dalam ... -
Pengaruh Bimbingan Orang tua Dan Minat Belajar Tehadap Hasil Belajar Dalam Pembelajaran Tematik Siswa Kelas II di Sekolah Dasar Negeri 003 Tembilahan Hulu
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2023-02-24)Berdasarkan Permasalahan penelitian atau studi pendahuluan yang dilakukan observasi pada tanggal 11 Desember 2021,peneliti menemukan beberapa gejala yang berhubungan dengan minat belajar siswa, bahwa pada saat bertanya ... -
Pengaruh Disiplin Belajar Terhadap Hasil Belajar Afektif Siswa Pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak di Kelas Tinggi Madrasah Ibtidaiyah Nahdlatul Ulama II Tembilahan
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2021-10-27)Disiplin belajar siswa merupakan hal yang sangat penting. Jika kedisiplinan tersebut tertanam dalam diri anak maka ia akan berusaha untuk belajar secara teratur, kontinue, dan ajeg sesuai dengan peraturan-peraturan ... -
Pengaruh Disiplin Belajar terhadap Hasil Belajar Afektif Siswa pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak di Kelas Tinggi MI Nahdlatul Ulama II Tembilahan
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2021-10-14)Metode pembelajaran adalah suatu proses sistematis dan teratur yang dilakukan oleh pendidik dalam menyampaikan materi kepada muridnya. Dengan cara ini diharapkan tujuan dari kegiatan belajar mengajar dapat tercapai ... -
Pengaruh Disiplin Belajar Terhadap Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV di Sekolah Dasar Islam Tepadu Insan Rabbani Tembilahan
(STAI Auliaurrasyidin Tembilahan, 2022-09-28)Disiplin belajar diartikan sebagai bentuk kepatuhan dan ketaatan siswa dalam menjalankan peraturan-peraturan yang telah ditetapkan oleh sekolah dan guru dalam proses pembelajaran karena didorong oleh kesadaran yang ada ...